Sebelum memainkan olahraga tola peluru, kamu perlu memahami tekniknya. Selain itu, ketahui pula aturan umum yang perlu kamu patuhi. Mengenal Teknik dan Peraturan Olahraga Tolak PeluruMengenal Teknik dan Peraturan Olahraga Tolak Peluru Olahraga tolak peluru atau shot put adalah salah satu olahraga yang bertujuan untuk melemparkan bola logam sejauh mungkin. Namun, dalam olahraga ini, kamu …
